Tag

teknologi virtual reality

Browsing

Teknologi berkembang dengan sangat cepat dibandingkan tahun – tahun sebelumnya. Hal ini terbukti dari munculnya berbagai alat bantu yang bahkan tidak pernah terpikirkan sebelumnya. Salah satu bentuk perkembangan teknologi adalah kacamata 3D yang sempat menjadi tren di awal tahun 90an. Seiring berjalannya waktu, kacamata 3D tersebut telah berkembang menjadi kacamata virtual reality (VR). Syarat utama untuk dapat merasakan pengalaman menggunakan teknologi VR, Anda perlu menggunakan kacamata VR. Kacamata VR adalah teknologi kacamata 3D yang mempu…

Horizon adalah layanan virtual reality besutan Facebook yang memungkinkan anda untuk bersosialisasi dengan banyak orang di dalam dunia virtual reality (VR). Memang harus kita akui bahwa perkembangan teknologi VR membuat jarak dan tempat bukan menjadi masalah lagi. Dengan Facebook Horizon, Anda dapat bertemu banyak orang dan melakukan banyak kegiatan secara virtual. Setiap pengguna facebook horizon diharuskan untuk membuat avatar terlebih dahulu. Selain itu, Anda juga bisa membuat dunia sendiri sesuai yang di inginkan dengan bantuan…

Dikutip dari Marxentlabs, Virtual Reality dapat diartikan sebagai teknologi komputer yang dapat membuat sebuah dunia baru secara maya (computer simulated environment). Tidak seperti User Interface (UI) tradisional yang menempatkan user di luar dari sistem, teknologi VR memberikan pengalaman yang jauh berbeda. Tidak hanya memberikan pengalaman duduk di depan layar, Teknologi VR mampu untuk “menenggelamkan” user ke dalam sebuah dunia 3D. Dengan merangsang banyak indera manusia, seperti penglihatan, pendengaran, sentuhan, bahkan indera penciuman, teknologi VR menjadi…

Saat ini sudah zamannya teknologi. Teknologi yang ada sudah jauh lebih maju daripada di awal tahun 2000-an. Dulu kita hanya bisa melihat Virtual Reality (VR) hanya di sebatas film saja, sedangkan saat ini kita bisa menggunakan sendiri teknologi tersebut. Dijamin kita akan mendapatkan sensasi yang belum pernah kita dapatkan sebelumnya. Belakangan dunia game pun semakin seru karena teknologi VR tersebut telah menyentuh dan memberikan teknologi mereka untuk digunakan para gamer. Teknologi ini segera menjadi pusat…

Pin It